28 C
Surabaya
Sabtu, Mei 18, 2024

Tanam Jagung Perdana, Kodim Lamongan Komitmen Dukung Ketahanan Pangan

LAMONGAN, arekMEMO.Com -  Tanam jagung perdana yang dilakukan Kodim 0812/Lamongan Minggu (03/03/2024) pagi, dipusatkan di area lahan kosong di Lapangan Tembak Kodim di Desa Jotosanur, Kecamatan Tikung. Tanam jagung perdana itu, merupakan...

Komitmen Kodam Brawijaya, Dongkrak Ketahanan Pangan di Jatim

SURABAYA, arekMEMO.Com -  Kodam V/Brawijaya berkomitmen meningkatkan ketahanan pangan. Hal itu terungkap melalui apel siaga alat dan mesin pertanian dari Kementerian Pertanian, sekaligus rakor peningkatan luas tanam, hingga pembahasan program pompanisasi yang...

Jatim Produsen Terbesar Durian, Tetapi Masih untuk Komsumsi Dalam Negeri Saja

    SURABAYA,  arekMEMO.Com -  Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Jawa Timur mengaku senang, para pengusaha di Jatim mendapat tawaran peningkatan budidaya durian dari Thailand. Karena saat ini Jatim memang tengah berupaya maksimal...

Tentukan Titik Lokasi Pompanisasi, Kodim Lamongan Bersinergi dengan BPBD

LAMONGAN, arekMEMO.Com - Kodim 0812/Lamongan bersinergi dengan Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) meninjau sepanjang Sungai Bengawan Solo untuk menentukan titik lokasi yang dijadikan sasaran pelaksanaan program pompanisasi. Dandim 0812/Lamongan Letkol Arm Ketut...

Babinsa Dampingi Petani Buah, Wujudkan Ketahanan Pangan Nasional

  LAMONGAN, arekMEMO.Com - Pendampingan terhadap petani di Kecamatan Turi, Kabupaten Lamongan, saat ini mulai gencar dilakukan oleh Babinsa. Salah satunya Babinsa Turi, Sertu Muktadin. Pendampingan itu dilakukan sebagai salah satu upaya dalam...

Terbaru