Jum’at Berkah…

Date:

SAUDARAKU….

Membahagiakan orang lain adalah suatu amalan  yang paling dicintai oleh ALLAH SWT. Bahkan amalan ini lebih besar pahalanya dibandingkan kita yang melakukan amalan (itikaf)…. selama 1 bulan penuh. Pahala itikaf masih kalah besar, apalagi itikaf hanya bisa ditemui di bulan suci Ramadhan.

Rasullulah SAW bersabda:

Manusia yang paling dicintai Allah adalah manusia yang bisa bermanfaat bagi orang lain. Dan, perbuatan yang paling dicintai Allah adalah menggembirakan sesama muslim.

Termasuk salah satu tujuan Jum’at Berkah ini adalah menggembirakan orang muslim dengan cara mebagikan makanan.

Barang siapa yang menghilangkan laparnya orang muslim atau membahagiakan dengan hadiah, maka Allah akan menurunkan rahmat dan mewajibkan orang tersebut untuk masuk ke dalam surganya Allah.

Itulah keutamaan dari Jum’at Berkah.

Untuk keutaman lainnya, kita akan selalu mendapatkan pahala itikaf walaupun bukan di bulan puasa.

Semoga ini bisa bermanfaat buat jamaah.Selamat berjuang… Mugo-mugo Allah SWT paring lancar barokah. (mbah agus) 

Terkini

Berita Terkait
Related

Konsisten Dukung Literasi & Inklusi Keuangan di Jawa Timur, Bank Jatim Sabet Penghargaan dari CNN Indonesia

JAKARTA, arekMEMO.Com - PT Bank Pembangunan Daerah Jawa Timur...

Jalan Kaki Satu Bulan Serang-Surabaya Kini Singgah di Rumah Polisi Purnomo

LAMONGAN, arekMEMO.Com - Kisah viral datang dari seorang pria...

World Angklung Day: Perayaan 15 Tahun Angklung Jadi Warisan Budaya Unesco

‎SURABAYA, arekMEMO.Com - Denting bambu dari Nusantara akan menggema...

Polsek Balongpanggang Tangkap Residivis Curanmor Kurang dari 24 Jam

GRESIK, arekMEMO.Com - Kurang dari 24 jam setelah kejadian,...